JAKARTA (ANTARA News) - Cadbury punya cara unik memperkenalkan produk cokelat barunya. Ribuan kupon cokelat gratis dibagikan dengan cara menjatuhkannya dari balon udara.